Teluk bima

Kapal Wisata yang akan dikelola oleh PERUMDA Bima Aneka dalam perjalanan dari Labuanbajo ke Teluk Bima

PERUMDA Bima Aneka Dipercaya Mengelola Kapal Wisata

Kota Bima. PERUMDA Bima Aneka Dipercaya Mengelola Kapal Wisata. Dalam rangka meramaikan Teluk Bima sebagai Destinasi Wisata Kota Bima, berbagai upaya dilakukan oleh Pemerintah Kota Bima dan Kabupaten Bima. Demikian juga propinsi NTB sebagai pemilik Kawasan Strategi Propinsi (KSP) NTB yang dituangkan dalam Perda no 3 Tahun 2010 tentang Tata Ruang Wilayah NTB 2009 – …

PERUMDA Bima Aneka Dipercaya Mengelola Kapal Wisata Selengkapnya »

Kapal Ferry Gandha Nusantara Akan Beroperasi di Teluk Bima

Kabupaten Bima – Halo Bima. Sebuah kabar baik datang dari Kades Kananta Kecamatan Soromandi, Aidin Abdullah. Melalui wartawan Halo Bima, Senen (05/04), Aidin menyampaikan bahwa saat ini satu unit kapal penyeberangan dalam teluk telah tiba di Pelabuhan Pelindo III Bima untuk melayani rute penyeberangan Pelabuhan Pelindo Bima – Pelabuhan Nggeri Desa Kananta. Kapal bantuan Kementerian …

Kapal Ferry Gandha Nusantara Akan Beroperasi di Teluk Bima Selengkapnya »