Gubernur NTB Bersama Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bima Tinjau Pasar Ama Hami Jelang Idul Fitri

Halo Bima – Menjelang Hari Raya Idul Fitri 1446 H, Gubernur Nusa Tenggara Barat, Lalu Muhamad Iqbal, bersama Wali Kota Bima, H A Rahman H Abidin, dan Wakil Wali Kota Bima, Feri Sofiyan, melakukan peninjauan langsung ke Pasar Amahami pada Sabtu, 22 Maret 2025. Kunjungan ini bertujuan memastikan stabilitas harga bahan pokok serta meningkatkan kebersihan […]

Gubernur NTB Bersama Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bima Tinjau Pasar Ama Hami Jelang Idul Fitri Read More »